Thursday, May 10, 2012

Listrik Tanpa Kabel

listrik tanpa kabel, teknologi terbaru,
Peneliti dari Massachusetts Institute of Technology (MIT) di Amerika Serikat,kabanya tengah mengembangkan cara-cara resonansi untuk mengalirkan listrik. Jika berhasil, kelak listrik pun dapat mengalir secara nirkaberl.

Dalam percobaan, mereka telah berhasil menyalakan bola lampu 60 watt dari jarak sekitar 2,1 m. Mereka menyebut penemuannya ini WiTricity, singkatan dari wireless esectricity. Cara kerja WiTricity ini menggunakan kumparan penghantara listrik dan menangkap listrik. Listrik akan mengalir seperti aliran medan magnet.
listrik tanpa kabel, teknologi terbaru,


Agar listrik dapat mengalir, frekuensi gelombang listrik pada kumparan penangkap listrik harus sama dengan frekuensi gelombang listrik pada kumparan penghantar listrik. Dengan teknologi baru ini, tegangan listrik yang dialirkan jauh lebih stabil dibandingkan dengan menggunakan kabel listrik. Hebatnya lagi, mahkluk hidup disekitarnya tidak akan kesetrum.

Penemuan ini masih dalam taraf penyempurnaan. Pasalnya, resonansinya masih diusahakan agar dapat menjangkau jarak yang lebih jauh, supaya kumparan yang dipasang tidak terlalu banyak.
Selain dapat mengalirkan listrik secara nirkabel, jika berhasil dikembangkan, teknlogi WiTricity ini juga memungkinkan pemanfaatan listrik menjadi lebih efisien, mudah dan ini yang paling diharapkan HEMAT
posci.com

ICanDoIt's

No comments:

Post a Comment